Steering Committee
Sambutan Dekan FKIP UMS
Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh.
Yang terhormat para tamu undangan, para peserta AILEC 2025, dan seluruh sivitas akademika Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS).
Selamat pagi dan salam sejahtera untuk kita semua.
Pertama-tama, marilah kita panjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT atas limpahan rahmat dan karunia-Nya, sehingga kita dapat berkumpul di acara pembukaan AILEC 2025 ini.
Pada kesempatan yang berbahagia ini, saya ingin menyambut Anda semua dengan hangat di AILEC 2025, Lomba Nasional dan Internasional yang berfokus pada 4 cabang lomba yaitu International Essay Competition, Microteaching, Poster Gagasan Konstruktif, dan Presenter. AILEC tahun ini diselenggarakan di Surakarta, pada Februari – Juni 2025.
Akhir kata, saya mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah berkontribusi dalam penyelenggaraan AILEC 2025. Saya berharap kompetisi ini dapat berjalan dengan lancar dan bermanfaat bagi kita semua.
Wassalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh.
Prof. Dr. Sutama, M.Pd.
Dekan FKIP UMS

Penanggung Jawab

Prof. Dr. Sutama , M.Pd
(Dekan FKIP UMS)

Mauly Halwat Hikmat, Ph.D
(Wakil Dekan 1 FKIP UMS)

Dr. Murfiah Dewi Wulandari, S.Psi., M.Psi
(Wakil Dekan 2 FKIP UMS)

Siti Azizah Susilawati, Ph.D.
(Wakil Dekan 3 FKIP UMS)

Prof. Dr. Harsono, SU
(Wakil Dekan 4 FKIP UMS)
Struktur Kepanitiaan AILEC 2024

Dias Aziz Pramudita, S.Pd., M.Cs
(Ketua AILEC)

Patmisari, S.Pd., M.Pd
(Sekretaris AILEC)

Dr. Yulia Maftuhah Hidayati, M.Pd
(Bendahara AILEC)

Susiati, M.Ed.
(PIC International Essay Competition)

Yunus Sulistyono, S.S., M.A., Ph.D.
(PIC International Essay Competition)

Dr. Sri Katoningsih, S.Pd., M.Pd
(PIC Microteaching)

Nuqthy Faiziyah, S.Pd., M.Pd.
(PIC Microteaching)

Muhad Fatoni, M.Or
(PIC Poster Gagasan Konstruktif)

Rina Astuti, S.Pd, M.Pd
(PIC Poster Gagasan Konstruktif)

Surya Jatmika, S.Pd., M.Pd.
(PIC Presenter)

Wahyu Widiyatmoko, S.Pd., M.Sc.
(PIC Presenter)

Muhammad Mus'ab, S.Pd.
(Tim Humas AILEC)